RAIH JUARA 1 DAN 2 LOMBA JALAN CEPAT DALAM RANGKA GEMPITA KEMERDEKAAN SISWA MAN 4 KEDIRI KEMBALI MENOREHKAN PRESTASI

Kab. Kediri. Ahmad Agi Setiawan Setiawan XII MIPA 4 MAN 4 Kediri berhasil raih juara 1 dan M.Rizal Fanani XI IPS 1 MAN 4 Kediri berhasil raih juara 2 dalam Lomba Jalan Cepat Pare-Kediri kategori pelajar Gempita Kemerdekaan HUT ke-77 RI, Sabtu (27/8). Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana memberangkatkan lomba berjarak sekitar 18,5 kilometer mengambil…

Read More

MAN 4 KEDIRI RAIH JUARA 1 KSM BIOLOGI KAB KEDIRI TAHUN 2022

Kediri – Kompetisi Sains Madrasah (KSM) merupakan program Kementrian Agama dalam meningkatkan kualitas dan prestasi siswa madrasah dalam bidang pendidikan umum. KSM dilakukan oleh seluruh madrasah di Indonesia dengan 3 tingkatan, yaitu tingkat Kabupaten/Kota, tingkat Provinsi dan tingkat Nasional. Bidang dalam KSM meliputi, Fisika Integrasi, Biologi Integrasi, Kimia Integrasi, Matematika Integrasi, Geografi Integrasi, dan Ekonomi…

Read More

SISWA MAN 4 KEDIRI LOLOS TRAINING LEADERSHIP DALAM KEGIATAN MADRASAH STUDENT LEADERSHIP AWARD TAHUN 2022

Kediri – Madrasah Student Leadership Awards atau disingkat menjadi MSLA merupakan salah satu program yang dimiliki oleh Kementrian Agama Indonesia dalam menampung kemampuan leader (memimpin) para soswa dan siswi madrasah. MSLA merupakan ajang perlombaan bagi ketua dan wakil OSIM (Organisasi Siswa Intra Madrasah) seluruh Indonesia. Ahmad Agus Muafi siswa kelas XI MIPA 1 MAN 4…

Read More

GELAR KARYA SISWA MAN 4 KEDIRI DALAM PERINGATAN HUT RI KE 77 DALAM BAZAR DI KEMENAG KAB. KEDIRI

Kediri – Penuh keseruan terdengar di halaman belakang Aula Kementerian Agama Kabupaten Kediri yang ternyata digelar ‘Pameran Literasi’ berkolaborasi dengan penerbit Ceris serta pameran produk keterampilan madrasah. Pameran diselenggarakan dengan membuka stand bazar buku/hasil keterampilan dari lembaga masing-masing. Bazar diikuti oleh seluruh IGRA, MIN, MTsN, MAN, Dharma Wanita, lembaga dibawah naungan Kementerian Agama Kabupaten Kediri…

Read More

MAN 4 KEDIRI BERPARTISIPASI PERINGATI HUT KEMERDEKAN REPUBLIK INDONESIA KE 77 TAHUN 2022

Kediri-Upacara setiap tanggal 17 Agustus tingkat kabupaten dilakukan untuk memperingati hari kemerdekaan. Upacara kali ini lebih meriah daripada 2 tahun terakhir dikarenakan pada perayaan tahun ini Indonesia sudah tidak menjalankan PPKM. Bertempat di Stadion Candha Bhirawa (Pare), tim Jurnalis MAN 4 Kediri meliput upacara yang berlangsung pukul 08.00 WIB. Upacara dihadiri oleh bupati Kediri, Hanindhito…

Read More

PERTEMUAN WALI MURID KELAS X MAN 4 KEDIRI TAHUN 2022/2023

Kediri – Sabtu (13/8) pertemuan wali murid baru kelas X tahun ajaran 2022/2023 dilaksanakan di MAN 4 Kediri. Pertemuan ini sebagai tindak lanjut atas pertemuan sebelumnya terkait dengan penyelenggaraan kegiatan pendidikan siswa baru di MAN 4 Kediri. Dalam sambutannya, kepala MAN 4 Kediri Drs. H. Slamet Hariyanto, M.Pd.I manyampaikan program dan kegiatan madrasah selama ini.…

Read More